Liputan Geoheritage di Yogyakarta dan sekitarnya bertujuan untuk menelusuri sejarah Pulau Jawa dari kacamata Ilmu Kebumian atau sudut pandang geologi. Warisan geologi memberi bukti cerita maupun proses alam yang utuh. Peristiwa terbentuknya Pulau Jawa, bencana kebumian masa lampau, dan masa sekarang...